VIRUZ

Eheeemmm





Anak tumbuh cerdas cemerlang tentu merupakan harapan setiap orangtua. Karena itu, mengenali potensi kecerdasan anak sejak dini bisa menjadi solusi tepat untuk menentukan arahan masa depannya. Karena itu, orangtua perlu mengerti jenis potensi kecerdasan apa yang dimiliki oleh anak. Sebab, kecerdasantidak hanya berupa kecerdasan logika atau matematika.

Menurut Howard Gardner, setiap anak memiliki delapan potensi kecerdasan yang biasa disebut denganmultiple intelligence atau kecerdasan majemuk. Secara garis besar kecerdasan tersebut dibagi sebagai berikut:

Kecerdasan Verbal/Linguistik
Bentuk kecerdasan ini dinilai dari kepekaan untuk merangkai dan memaknai kata dan bahasa. Kemampuan anak untuk mengingat bermacam kata, termasuk kata-kata asing bisa dijadikan tolak ukur kecerdasan verbal anak. Banyak contoh sukses orang yang mampu memaksimalkan potensi kecerdasan verbalnya. J.K. Rowling adalah contoh orang yang mampu memaksimalkan kecerdasan verbalnya dan berhasil meraih sukses luar biasa. Harry Potter adalah mahakaryanya yang sukses baik dalam bentuk novel maupun film. Karyanya ini mengantarkan J.K. Rowling sebagai orang terkaya di Inggris. Contoh di Indonesia pun banyak, salah satunya adalah Andrea Hirata penulis Laskar Pelangi. 
Read More …